Bhabinkamtibmas Monitoring Kegiatan Pekan Imunisasi Nasional di Desa Binaannya

    Bhabinkamtibmas Monitoring Kegiatan Pekan Imunisasi Nasional di Desa Binaannya
    Bhabinkamtibmas Monitoring Kegiatan Pekan Imunisasi Nasional di Desa Binaannya

    Polres Sukabumi__ Bhabinkamtibmas polsek cikidang melaksanakan giat monitoring pekan imunisasi nasional, Selasa (04/04/23).

    Kapolsek Cikidang Akp Aah mengatakan, Dalam rangka memberikan rasa aman dan nyaman, warga Masyarakat, pengamanan dan monitoring Kegiatan pekan Imunisasi Nasional yang di selenggarakan di Desa cikidang, "ucapnya kepada Tim liputan Humas Polres Sukabumi.

    "Dalam kesempatan ini, Kapolsek Cikidang melalui Bhabinkamtibmas menyampaikan program Bapak Kapores Sukabumi kepada warga Masyarakat yaitu "AA DEDE" yaitu (Agamis, Aman, Dedikasi, Empati, Damai, Efektif, Efisien).

    "Alhamdulillah selama pelaksanaan kegiatan pengamanan dan Monitoring Pekan Imunisasi Nasional berjalan dengan aman dan lancar.

    polres sukabumi polres jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Jampangtengah Polres Sukabumi Monitoring...

    Artikel Berikutnya

    Polisi Sahabat Santri Bhaninkamtibmas Polsek...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Panglima TNI Dampingi Menhan Terima Kunjungan Kepala Staf Gabungan Militer Tiongkok
    Dukung Program Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1710-02/Timika Bantu Warganya Dalam Memanen Jagung
    Terima Kunjungan Kepala BPOM, Kapolri Pastikan Sinergi Penindakan Mafia
    Kapolda Papua Kerahkan Satgas Operasi Damai Cartenz untuk Kejar Pelaku Kekerasan Bersenjata di Yalimo

    Ikuti Kami